Tracer Study

Keberhasilan lulusan perguruan tinggi dalam memasuki dunia kerja merupakan salah satu indikator outcome pembelajaran dan relevansi perguruan tinggi bagi masyarakat. Dalam rangka menunjang pelaksanaan program penyelarasan pendidikan dengan dunia kerja, Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM), Universitas Brawijaya melakukan tracer study untuk mengidentifikasi profil alumni, mengetahui relevansi kurikulum yang ditetapkan dengan kebutuhan pasar kerja dan mendapatkan gambaran kompetensi yang dibutuhkan oleh pengguna lulusan.

Berikut adalah daftar tracer study pada Fakultas Ilmu Komputer (FILKOM), Universitas Brawijaya. Untuk stakeholder, silahkan melakukan pengisian sesuai dengan program studi dari lulusan yang bekerja pada instansi anda.