SENTRIN 2018

SENTRIN 2018 Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi (SENTRIN 2018) merupakan bagian dari Joint Conferences Filkom UB 2018 FILKOM UB 2018

Kota Malang sebagai Kota Pendidikan turut berkontribusi mencetak generasi bangsa yang cerdas. SENTRIN 2018 (Seminar Nasional Teknologi dan Rekayasa Informasi 2018) yang merupakan event ketiga sejak tahun 2016, mengundang para peneliti, akademisi dan praktisi untuk hadir pada acara ini sebagai pemakalah atau peserta untuk melakukan diseminasi hasil penelitian dalam bidang teknologi dan rekayasa informasi. Untuk itu, SENTRIN 2018 mengangkat tema "Rekayasa Teknologi dan Informasi Menuju Lingkungan Cerdas"

Download Poster

Semua paper yang dipresentasikan dalam SENTRIN akan dipublikasikan ke dalam Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (JTIIK) p-ISSN: 2355-7699, e-ISSN: 2528-6579, terakreditasi KEMENRISTEKDIKTI No. 51/E/KPT/2017 (*dengan syarat melakukan perbaikan dari editor JTIIK, jika ada)

Keynote Speakers

Prof. Shuji Hashimoto

Waseda University, Japan

Domain of Research

Human communication and Kansei information processing including image processing, music systems, neural computing and humanoid robotics

Ir. Beno Kunto Pradekso, M.Sc

CEO at SOLUSI247 and LABS247

SOLUSI247

SOLUSI247 is an ICT company established in 2000, and is focused on large scale data processing, relational database management systems (RDBMS), and massive parallel flat file processing.

Invited Speakers

Dr. Worapan Kusakunniran

Mahidol University, Thailand

Prof. MD. Atiqur Rahman Ahad

Dhaka University, Bangladesh

Dr. Eng. Herman Tolle

Universitas Brawijaya, Indonesia

Engr. Dr. Noman Naseer

Air University, Islamabad

Galeri SENTRIN